Dukung Program Pemerintah, Dandim Hadiri Musrenbang

    Dukung Program Pemerintah, Dandim Hadiri Musrenbang
    Dukung Program Pemerintah, Dandim Hadiri Musrenbang

    PARINGIN - Komandan Kodim 1001/HSU-BLG Letkol Inf Dhuwi Hendradjaja, S.Sos., M.I.Pol, mendukung progam Pemerintah Kabupaten Balangan dengan menghadiri musyawarah Perencanaan Pembangunan (Aula Mayang Maurai Komplek Perumahan Pemkab Balangan jln.Lingkar Timur RT.13 Kel.Paringin timur Kec.Paringin Kab.Balangan telah dilaksanakan Musrenbang Kab.Balangan tahun 2023, Rabu (29/3).

    Musrenbang merupakan salah satu tahap dalam proses perencanaan pembagunan untuk mengakomodir kegiatan prioritas. Musrenbang dapat menjaring aspirasi dan kebutuhan masyarakat sehingga dalam pelaksanaan pembangunan tepat sasaran.

    Musrenbang tersebut dibuka oleh Bupati Balangan Bupati Balangan H.Abdul, Hadi, S.Ag.M.I.Kom serta 
    Dihadiri Ketua DPRD Kab.Balangan  Ahsani Fauzan, SE, Dandim 1001/Hsu-Blg  Letkol INF Dhuwi hendradjaja S.sos M.I.pol, Kapolres Balangan AKBP Riza Muttaqin SH Sik M.med, Kepala Kejaksaan Negeri Balangan Fajar Gurindro, S.T, S.H, M.H, Kepala Bappeda Prov. Kalsel Dr.Ir Ariadi Noor, M.Si 
    , Ketua Pengadilan Negeri Paringin Bpk Ranto Sabungan Silalahi SH MH LL M.l, Kepala BNN Kab. Balangan  Faisal Siddik , Kepala Kemenag Kab.Balangan Drs H.Saribuddin, Dinas PUPR Prov.Kalsel Dedi Hidayat, ST.MT, Balai Pelaksanaan Jalan Nasional Prov Kalsel  Dedi Junaidi, ST.MT, Seluruh Kepala SKPD Kab.Balangan , serta undangan lainnya.

    Bupati Balangan H.Abdul, Hadi dalam sambutannya, ada beberapa poin penting yaitu mendukung pelaksanaan program prioritas nasional (major project) dan program prioritas Provinsi Kalimantan Selatan, Prioritas Pembangunan daerah target, pertumbuhan ekonomi meliputi; Penurunan Kemiskinan, Kualitas lingkungan hidup dan angka kesenjangan, dan Prioritas pembangunan makro daerah antara lain : Infra struktur daerah, Kualitas air, udara, meningkatnya sarana prasarana. Pengembangan sektor industri dan perdagangan. Peningkatan investasi, produk unggulan dan daya saing UKM.Peningkatan kualitas sumber daya manusia, Peningkatan Pelayanan Publik, Pengentasan angka kemiskinan..

    Sementara Dandim 1001/HSU-BLG  Letkol Inf Dhuwi Hendradjaja, S.Sos., M.I.Pol, mengatakan, musrenbang adalah forum musyawarah tahunan untuk kepentingan daerah dan menyepakati rencana kerja pembangunan tahun anggaran 2023 ini. (pendim 1001/HSU-BLG)

    balangan
    Maskuri

    Maskuri

    Artikel Sebelumnya

    Jelang Bulan Suci Ramadhan, Dandim 1001...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Bersama Babinkamtibmas Laksanakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan

    Ikuti Kami